Sunday, May 24, 2009

LAUTKU NAN PERMAI

Oleh: Agung

Betapa indah lautku

Dilihat dari mana saja

Airnya biru dan bersih

Sangat luas kau lautku

Banyak orang berwisata

Di tempat kau berada

Menikmati keindahanmu

Bermain bersama dengan deru ombakmu

Marilah kawan….

Jagalah laut kita

Jagalah kebersihannya

Agar tetap lestari dan indah permai di masa depan.


Taman Kopo Indah, Bandung

18 Mei 2009

Gregorius Agung KD

SD Yos Sudarso, Jl.Mohammad Toha, Bandung.


No comments:

PEDENG JEREK WAE SUSU

Oleh: Fransiskus Borgias Dosen dan Peneliti Senior pada FF-UNPAR Bandung. Menyongsong Mentari Dengan Tari  Puncak perayaan penti adala...